Senin, 11 Oktober 2010

Visi, Misi, dan Program

Pertama-tama berhubung saya mencalonkan diri sebagai Ketua Osis, maka dari itu aya akan menuliskan Visi, Misi, serta Program saya dalam Blog saya. Inilah Visi, Misi, serta Program saya :

Visi    :
1.     Membuat OSIS angkatan tahun 2010-2011 harus lebih baik daripada angkatan tahun 2009-2010
2.     Membuat Sekolah maupun Siswa/i SMPN 2 Bandung menjadi lebih baik, kreatif, dan inovatif
3.     Menyeimbangkan antara IPTEK dan IMTAK

Misi  :
1.     Berusaha untuk membudidayakan budaya bermusyawarah, sebagai salah satu cara pengamalan dari Pancasila
2.     Membuat SMPN 2 lebih tertib dan lebih aman pada saat upacara maupun kegiatan yang lainnya
3.     Saya akan mengkatkan kinerja para anggota OSIS angkatan 2010-2011 dengan memilki rasa tanggung jawab akan tugas yang telah diberikan

Program     :
1.     Mengadakan Kembali Kantin OSIS tetapi dengan suatu sistem yaitu “Kantin Kejujuran”
2.     Mengembangakan ekskul –ekskul yang sudah ada menjadi lebih baik
3.     Saya akan mencoba untuk menyukseskan PORAK dan Lomba Seni.
4.     Saya akan membuat Tatib atau (Keamanan SMPN 2 Bandung)